HEARTWARMING CHOCOLATE

HEARTWARMING CHOCOLATE

FIKSI
Penerbit  :  BENTANG PUSTAKA
Penulis  :  PRISCA PRIMASARI

Whattt?? Marzipan tutup? Viola shock berat begitu tahu kedai minuman cokelat favorit itu tutup untuk selamanya karena sang pemilik akan pindah.

 

Sebelum pergi, pemilik kedai malah memberikan tantangan kepada Viola dan Auden, pria yang baru saja dikenalnya karena sama-sama penggemar berat cokelat Marzipan. Kalau pengin banget minum, kenapa tidak bikin sendiri? Shock tahap dua! Viola tidak pernah akur dengan urusan dapur, ia hanya bisa saling pandang dengan Auden.

 

Demi dapat merasakan lagi...

Rp. 15,000

*Harga belum termasuk diskon reseller.

Stok: Untuk membeli produk ini harus menjadi RESELLER terlebih dahulu

Deskripsi Produk

Whattt?? Marzipan tutup? Viola shock berat begitu tahu kedai minuman cokelat favorit itu tutup untuk selamanya karena sang pemilik akan pindah.

 

Sebelum pergi, pemilik kedai malah memberikan tantangan kepada Viola dan Auden, pria yang baru saja dikenalnya karena sama-sama penggemar berat cokelat Marzipan. Kalau pengin banget minum, kenapa tidak bikin sendiri? Shock tahap dua! Viola tidak pernah akur dengan urusan dapur, ia hanya bisa saling pandang dengan Auden.

 

Demi dapat merasakan lagi surga kelezatan cokelat Marzipan, Viola dan Auden jadi sering bertemu. Di tengah rasa penasaran menemukan racikan cokelat yang pas, secara perlahan Viola dan Auden mulai saling membuka diri. Sayangnya, salah satu dari mereka terlalu jauh menyelami luka terdalam yang lainnya. Hubungan yang harusnya berlanjut hangat, terpaksa tersendat.

 

Spesifikasi Produk

SKU  :  BR-541
ISBN  :  9786022911395
Berat  :  180 gram
Dimensi (P/L/T)  :  13 cm/ 21 cm/ 1 cm
Halaman  :  228
Tahun Terbit  :  1016
Jenis Cover  :  Soft Cover

Produk PRISCA PRIMASARI