INILAH DAHLAN, ITULAH DAHLAN
FIKSIPenerbit | : | NOURA BOOKS PUBLISHING |
Penulis | : | TAUFIK LAMADE & ROHMAN BUDIJANTO |
Dahlan Iskan sebagai news writer dan news maker? Itu sudah biasa. Namun, bagaimana jika para tokoh terkenal dari berbagai bidang angkat suara soal sosok menteri BUMN ini? Dari politikus, budayawan, olahragawan, pakar manajemen, sampai mantan pesaing bisnisnya mengungkapkan sisi lain dari Dahlan yang unik.
Sebut saja Mahfud M. D. yang mengomentari karakternya. Rhenald Kasali yang bicara soal gaya kepemimpinannya, ataupun Soebodro, mantan pemain Persebaya, yang membeberkan kelakuan unik...
*Harga belum termasuk diskon reseller.
Deskripsi Produk
Dahlan Iskan sebagai news writer dan news maker? Itu sudah biasa. Namun, bagaimana jika para tokoh terkenal dari berbagai bidang angkat suara soal sosok menteri BUMN ini? Dari politikus, budayawan, olahragawan, pakar manajemen, sampai mantan pesaing bisnisnya mengungkapkan sisi lain dari Dahlan yang unik.
Sebut saja Mahfud M. D. yang mengomentari karakternya. Rhenald Kasali yang bicara soal gaya kepemimpinannya, ataupun Soebodro, mantan pemain Persebaya, yang membeberkan kelakuan unik Dahlan Iskan saat menjadi manajer kesebelasan itu.
Berbeda dengan buku-buku lain tentang Dahlan Iskan, di sini sosoknya dikupas dari berbagai sudut pandang dengan bahasa yang lugas dan ringan.
Spesifikasi Produk
SKU | : | ND-054 |
ISBN | : | 9786029498882 |
Berat | : | 220 gram |
Dimensi (P/L/T) | : | 14 cm/ 21 cm/ 2 cm |
Halaman | : | 252 |
Tahun Terbit | : | 1012 |
Jenis Cover | : | Soft Cover |