DI BAWAH BENDERA SARUNG


Penerbit  :  MIZAN MILLENIAL CREATIVA
Penulis  :  NAILAL FAHMI

"Saudara-saudara sekalian yang terhormat," kata menteri yang katanya sering puasa Senin-Kamis itu memulai sambutan.
"Meskipun Bapak-bapak Kiai yang ada di sini tahajud siang-malam, belum tentu lebih mulia dari seorang yang mengerti teknologi," lanjutnya berapi-api.
Mendengar sambutan itu banyak dari kiai yang tersinggung, tapi nggak mungkin langsung mendebatnya. Menit berikutnya, para kiai satu demi satu meninggalkan ruangan. Para santri beranggapan bahwa para kiai mungkin tersinggung karena pak menteri melecehkan...

Rp. 29,000

*Harga belum termasuk diskon reseller.

Stok: Untuk membeli produk ini harus menjadi RESELLER terlebih dahulu

Deskripsi Produk

"Saudara-saudara sekalian yang terhormat," kata menteri yang katanya sering puasa Senin-Kamis itu memulai sambutan.
"Meskipun Bapak-bapak Kiai yang ada di sini tahajud siang-malam, belum tentu lebih mulia dari seorang yang mengerti teknologi," lanjutnya berapi-api.
Mendengar sambutan itu banyak dari kiai yang tersinggung, tapi nggak mungkin langsung mendebatnya. Menit berikutnya, para kiai satu demi satu meninggalkan ruangan. Para santri beranggapan bahwa para kiai mungkin tersinggung karena pak menteri melecehkan keberadaan mereka di mata para santrinya. Tapi, ternyata bukan. Di luar ruangan, seorang kiai berkomentar tentang sambutan sang menteri, "Mana ada tahajud siang-malam."

 

Menyegarkan, Nailal berani "menertawakan" dirinya sendiri dalam buku ini.
--Ira Lathief, Penulis buku Normal is Boring

">

"Saudara-saudara sekalian yang terhormat," kata menteri yang katanya sering puasa Senin-Kamis itu memulai sambutan.
"Meskipun Bapak-bapak Kiai yang ada di sini tahajud siang-malam, belum tentu lebih mulia dari seorang yang mengerti teknologi," lanjutnya berapi-api.
Mendengar sambutan itu banyak dari kiai yang tersinggung, tapi nggak mungkin langsung mendebatnya. Menit berikutnya, para kiai satu demi satu meninggalkan ruangan. Para santri beranggapan bahwa para kiai mungkin tersinggung karena pak menteri melecehkan keberadaan mereka di mata para santrinya. Tapi, ternyata bukan. Di luar ruangan, seorang kiai berkomentar tentang sambutan sang menteri, "Mana ada tahajud siang-malam."

Menyegarkan, Nailal berani "menertawakan" dirinya sendiri dalam buku ini.
--Ira Lathief, Penulis buku Normal is Boring

Spesifikasi Produk

SKU  :  AE-28
ISBN  :  9786027870475
Berat  :  120 gram
Dimensi (P/L/T)  :  13 cm/ 21 cm/ 1 cm
Halaman  :  136
Tahun Terbit  :  914
Jenis Cover  :  Soft Cover

Produk NAILAL FAHMI